Hotel Dar Al Taqwa Madinah Saudi Arabia 2023 Dekat Masjid Nabawi

Hotel Dar Al Taqwa Madinah Saudi Arabia 2023 Dekat Masjid Nabawi

Masih bingung mencari tempat penginapan di madinah yang berdekatan dengan masjid nabawi? Nah, bagi jamaah umroh maupun haji yang sedang memiliki rencana untuk berangkat ke Baitullah dalam rangka menjalankan ibadah haji atau umroh maka bisa sewa hotel dar al taqwa madinah Saudi Arabia 2023 dekat masjid nabawi sebagai tempat penginapan selama berada di tanah suci.

Baca Juga: Hotel Concorde Madinah 2023 Kamar Penginapan Paling Murah di Madinah

Dar Al Taqwa Madinah

Dar al taqwa madinah merupakan salah satu hotel berbintang yang berada di kota madinah tepatnya terletak di kawasan medina dekat masjid nabawi berjarak jalan kaki sekitar 5 menit. Selain itu, hotel dar al taqa juga sangat dekat dengan wisata islami seperti gunung uhud ataupun bisa berziarah ke makam Nabi Muhammad SAW.

Hotel dar al taqwa madinah selalu memberikan pelayanan terbaik kepada para tamu yang telah sewa atau booking kamar hotel. Disamping itu, terdapat pula berbagai macam fasilitas secara lengkap yang bisa dimanfaatkan oleh para tamu selama berada di hotel. Dengan begitu, tentu para tamu tidak perlu khawatir selama berada di tanah suci dikarenakan lingkungannya sangat nyaman.

Fasilitas Hotel Dar Al Taqwa Madinah

Fasilitas Hotel Dar Al Taqwa Madinah

Fasilitas hotel dar al taqwa madinah menyediakan kebutuhan perlengkapan dan peralatan yang lebih lengkap, mulai dari kamar hotel, ruang lobbi, ruang tunggu, toilet, restaurant, ATM, kamar bebas rokok, dan masih banyak lagi kelengkapan fasilitas yang telah disediakan. Sehingga, para tamu akan tercukupi segala kebutuhan penginapan sampai masa waktu sewa kamar hotel telah habis. Disamping itu, para tamu juga tidak akan kekurangan makanan atau minuman selama berada di tanah suci dikarenakan hotel dar al taqwa telah menyajikan makanan dan minuman dengan berbagai macam menu.

Kamar Tidur

Fasilitas hotel dar al taqwa madinah yang pertama tersedia banyak kamar tidur yang telah dilengkapi dengan fasilitas tertentu, seperti kasur, toilet, TV layar datar, peralatan mandi mulai dari sabun, handuk, tisu toilet, shampoo dan sebagainya. Semua kelengkapan kamar tidur dapat dimanfaatkan oleh para tamu disaat membutuhkan. Disamping itu, para tamu akan merasa nyaman selama berada didalam kamar hotel dikarenakan terdapat AC, pengedap suara, dan pelayanannya sangat baik. Selain itu, para tamu juga bisa melihat pemandangan area madinah di malam hari yang sangat indah.

Restaurant

Selain kamar tidur, fasilitas hotel dar al taqwa madinah yang selanjutnya adalah tersedia restaurant yang lebih luas dengan menyajikan menu makanan dan minuman untuk sarapan pagi, siang dan malam yang sangat lezat. Sehingga, para tamu tentu tidak perlu membeli makanan diluar hotel dikarenakan sudah disajikan dengan cepat. Jadwal waktu buka restaurant di hotel dar al taqwa sendiri sudah ditentukan oleh pihak pengelola, sehingga para tamu harus mengetahui jadwal tersebut akan dapat menikmati menu makanan yang telah disajikan.

Resepsionis

Adapun, fasilitas hotel dar al taqwa madinah yang berikutnya yaitu terdapat bagian resepsionis buka setiap hari full 24 jam. Dimana, keuntungan resepsionis ini sangat membantu bagi para tamu yang telah sewa kamar hotel disaat sedang membutuhkan sesuatu. Bahasa yang digunakan untuk berkomunikasi dengan petugas resepsionis di hotel dar al taqwa ini yaitu bahasa inggris, arab, Indonesia, urdu, Bengali, dan tagalog. Maka dari itu, bagi jamaah umroh atau haji asal Indonesia jika membutuhkan petugas dari resepsionis ini maka bisa menggunakan bahasa Indonesia.

Akomodasi Lainnya

Fasilitas hotel dar al taqwa madinah yang paling penting adalah menawarkan beragam akomodasi lainnya, seperti kedai kopi di sekitar lokasi, makanan anak-anak, Wi-Fi gratis, buffet anak, buah-buahan, tempat parkir untuk paribadi, difabel, valet, loker, penitipan bagasi, penukaran uang asing, meja depan untuk layanan, jasa penyetrika, alat press celana, laundry, dry cleaning, layanan kebersihan, fasilitas bisnis dan perjamuan, brangkas, akses kunci kartu, minimarket, layanan antar belanjar, penyewaan kendaraan, lift, kamar keluarga, fasilitas spa, dan sebagainya.

Kemudian, hotel dar al taqwa juga dikelilingi oleh beberapa tempat yang bisa dikunjungi, seperti al safa park, ahmed bin hanbal park, jabal ahad garden park, king fahad garden, qiblatain garden, gunung uhud, dar al madinah museum, al qadi garden park, dan juga sangat dekat ke bandara international prince mohammad bin abdulaziz.

Baca Juga: Hotel Crowne Plaza Madinah 2023 Arab Saudi Dekat Masjid Nabawi

Waktu Check In & Out Hotel Dar Al Taqwa Madinah

Waktu Check In & Out Hotel Dar Al Taqwa Madinah

Jam waktu check in & out hotel dar al taqwa madinah dimulai untuk check in pukul 17.00 dan check out 12.00 sampai 13.00. Apabila para tamu ketinggalan waktu check in & out maka bisa mengunjungi tempat pelayanan hotel untuk berbicara secara langsung.

Lokasi Hotel Dar Al Taqwa Madinah

Sedangkan, letak atau lokasi hotel dar al taqwa madinah berada di Kawasan pusat madinah tepatnya dekat masjid Nabawi. Mungkin bagi umat islam di Indonesia yang pernah melaksanakan ibadah haji maupun umroh, tentu sudah tahu tempat hotel andalus golden tersebut.

Pertanyaan

Berapa biaya sewa kamar hotel dar al taqwa?

Harga biaya sewa kamar hotel dar al taqwa sendiri sangat beragam tergantung dari pesanan dari para tamu

Jam berapa waktu check in dan out di hotel dar al taqwa?

Waktu check in dan ount di hotel dar al taqwa sendiri dimulai pada pukul 17.00 dan 12.00.

Baca Selanjutnya: Hotel Dar Al Naem Madinah 2023 Tempat Penginapan Dekat Masjid Nabawi Arab Saudi

 

Leave a comment