Memiliki keinginan untuk melaksanakan sholat tahajud memang tidaklah mudah. Banyak sekali cobaan atau rintangan yang harus dihadapati. Salah satu tantangan yang dapat menggangu untuk melakukan sholat tahajud adalah rasa ngantuk yang berat. Dan masih banyak lagi tantangan yang harus dihadapi bila ingin mengerjakan sholat tahajud. Penasaran? Yuk, simak pembahasan 5…
Banyak sekali manfaat dan keutamaan bila kita sering melaksanakan ibadah sholat sunnah tahajud yang dilakukan secara rutin. Yang mana, Allah SWT akan memberikan sesuatu kepada umat muslim yang selalu mengamalkan atau mengerjakan sholat tahajud pada waktu malam hari yang selalu membuat sebagian orang malas dalam menjalankannya. Lantas, apa saja keutamaan…